Jamaah Mesjid Nurul Mu'minin Madello Sebut Sosok Bu Dokter Ulfah Santun dan Ramah

    Jamaah Mesjid Nurul Mu'minin Madello Sebut Sosok Bu Dokter Ulfah Santun dan Ramah
    Plt. Ketua TP PKK kabupaten Barru drg. Hj. Ulfah Nurul Huda, MARS

    BARRU - Sosok yang santun dan ramah pantas disematkan kepada putri sulung pasangan Bupati Barru H. Suardi Saleh dengan mantan anggota DPR RI Almarhumah Hj. Hasnah Syam.

    Dalam berbagai kesempatan, direktur RSUD Lapatarai Barru yang akrab disapa Bu Dokter Ulfah itu, tampil bersahaja dan tidak segan menyapa secara langsung para warga yang ditemuinya.

    Terbaru, Bu Dokter Ulfah yang kini diamanahkan sebagai pelaksana tugas (Plt) Ketua TP PKK kabupaten Barru mendapat pujian dari para jamaah mesjid Nurul Mu'minin Madello, tempat pelaksanaan Shalat Idul Fitri tingkat kabupaten, pada Rabu (10/4/2024).

    "Bu Dokter Ulfah sosok yang santun dan ramah dan periang serta mampu berkomunikasi dengan semua kalangan", puji Ernawati salah seorang jamaah mesjid Nurul Mu'minin Madello, kepada warta.co.id.

    Putri sulung Suardi Saleh dengan Hasnah Syam itu mewarisi sifat kebaikan dari kedua orang tuanya. Bu Dokter Ulfah dikenal santun dan ramah namun tegas dalam mengambil keputusan utamanya dalam memajukan RSUD Lapatarai Barru.

    barru sulsel
    Ahkam

    Ahkam

    Artikel Sebelumnya

    Sehari Pasca Idul Fitri, Suardi Saleh-Bu...

    Artikel Berikutnya

    Rapat Paripurna Penutupan Masa Sidang I...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Danlanud Sultan Hasanuddin Dampingi Kasau Ground Breaking Satrad Takalar
    Kepala Bakamla RI Kunjungi Markas China Coast Guard dan Konsulat Jenderal RI di Guangzhou
    Polri-TNI dan Satgas Ops Damai Cartenz-2025 Gelar Patroli Besar untuk Pulihkan Keamanan di Yalimo
    Panglima TNI Dampingi Menhan Terima Kunjungan Kepala Staf Gabungan Militer Tiongkok

    Ikuti Kami