Sekda Barru: Semangat Nasionalisme Meriahkan HUT RI Ke-78

    Sekda Barru: Semangat Nasionalisme Meriahkan HUT RI Ke-78

    BARRU - Momentum Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia (RI) Pemerintah Kabupaten Barru laksanakan berbagai kegiatan diantaranya lari karung, terompah, tarik tambang antar OPD di halaman Kantor Bupati Barru pada Jum'at 11 Agustus 2023.

    Pada kegiatan ini sekertaris Daerah (Sekda) Barru Dr. Ir. Abustan AB., M.Si menyuarakan semangat kemerdekaan melalui berbagai kegiatan yang dilaksanakan pemerintah Daerah kabupaten Barru.

    "Bahwa dalam rangka peringatan HUT RI Kehadiran kita disini untuk meluangkan kekuatan kita dalam lomba dan bukan mencari juara tapi untuk mengakrabkan kita semua, " kata Sekda Abustan AB.

    Tujuan lomba dilakukan untuk membangun kebersamaan, kebahagiaan, bila ada yang juara akan ada apresiasi, trophy, sertifikat.

    "Yang juara kepala dinasnya mentraktir pesertanya, hari ini kita bersama kita bahagia, " . Tutur Abustan AB.

    Kegiatan meriah bersama Sekda barru Dr. Ir. Abustan, M.Si,
    Para Kabag, Asisten,
    Para pimpinan OPD dan
    Seluruh peserta lomba serta 55 desa kelurahan. 

    barru sulsel
    Rudy kahar

    Rudy kahar

    Artikel Sebelumnya

    HUT RI ke-78, Pemkab-TP PKK Barru Gelar...

    Artikel Berikutnya

    Inilah Wujud Rasa Syukur, Kemerdekaan NKRI...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Indonesia Emas, Mimpi Indah atau Nyata? Saatnya Tiga Kementerian Mulai Kolaborasi!

    Ikuti Kami